
BONDOWOSO- Bupati Bondowoso, Amin Said Husni berharap agar Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Kabupaten Bondowoso terus bersinergi dengan stakeholder Pemerintah Daerah dalam rangka meningkatkan pemberdayaan kepada petani.
BONDOWOSO- Bupati Bondowoso, Amin Said Husni berharap agar Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Kabupaten Bondowoso terus bersinergi dengan stakeholder Pemerintah Daerah dalam rangka meningkatkan pemberdayaan kepada petani.